Sunday 6 November 2016

Maksud HAKAM - C. de Rover

- hak hukum yang harus dimiliki oleh setiap orang sebagai manusia. 
- memiliki sifat yang universal serta dimiliki oleh setiap orang. 
- seringkali dilanggar, namun tidak akan pernah untuk dapat dihapuskan. 
- hak hukum, nermaksud hak tersebut merupakan hukum. 
- dilindungi oleh institusi serta hukum nasional pelbagai negara di dunia.
- merupakan hak dasar yang dibawa manusia sejak lahir yang merupakan anugerah Tuhan Yang Maha Esa. 
- haruslah dihormati, dilindungi, dan dijunjung tinggi. 
- mempunyai sifat yang universal dan abadi.

No comments:

Post a Comment